Bikers Rebel Upacara Bendera Dalam Touring Kemerdekaan
CIWIDEY – Sebanyak 15 bikers Rebel Owners Community (ROC) menggelar touring kemerdekaan 2019. Bikers dengan motor Honda CMX-Rebel 500 ini membelah aspal menuju destinasi wisata di selatan Jawa Barat. Bikers Rebel dari Jakarta ini membelah aspal dalam tiga hari mulai dari Jumat hingga Minggu (16-18 Agustus). Sejumlah wilayah touring merekaContinue Reading


